Jan 13, 2009

Mengaktifkan kembali regedit

Explorer Editor merupakan tool kecil yang bisa mengaktifkan (dan me-non-aktifkan) regedit. Tool ini tidak perlu diinstal dan bisa dijadikan aplikasi portabel yang dimasukkan kedalam flashdisk.
Tetapi kadang kala virus atau software lain juga menonaktifkan file exe sehingga tidak bisa dieksekusi, akibatnya tool ini dan file exe lainnya tidak berfungsi.
Untuk mengatasinya coba beberapa langkah berikut:

1. Klik My Computer->Tools->Folder Options->File Types->New-> Tulis EXE lalu klik Advanced, pada Associated file type pilih "Application"

2. bila langkah 1 tidak berhasil coba rubah ekstension file dari exe menjadi scr

3. apabila masih tidak bisa juga, kita buat ekstensi baru. Caranya seperti langkah 1 yaitu: Klik My Computer->Tools->Folder Options->File Types->New-> Tulis apa saja yang unik, misal fileku lalu klik Advanced, pada Associated file type pilih "Application" setelah itu rubah ekstension file Exe menjadi fileku.

4. Masih tidak bisa? coba download file .inf ini, unzip, klik kanan, pilih instal.

5. Atau download file .reg ini, unzip, klik kanan, pilih merge.

Popular Posts

puzzle yu-gi-oh!- - Metodologi Penelitian - - Fable - - Download - - Iklim